Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

pengertian industri 4.0 dan sejarah terbentuknya

halo kawan semuanya,menyambung postingan saya yang lalu mengenai penerapan industri 4.0 dalam bidang peternakan, maka kali ini akan membahas secara menyeluruh mengenai industri 4.0.

pengertian industri 4.0 

Industri 4.0 adalah nama tren otomasi dan pertukaran data terkini dalam teknologi pabrik. Istilah ini mencakup sistem siber-fisik, internet untuk segala, komputasi awan (cloud computing), dan komputasi kognitif.
sejarah dan pengerttian industri 4.0
industri 4.0
Sebelum melangkah lebih jauh mengenali apa itu Industri 4.0, kita refresh dulu pendahulunya, dari industri 4.0 sejarah revolusi industri :

Industri 1.0

Adalah awal dari lahirnya teknologi industri yang sering kita kenal sebagai Revolusi Industri, Revolusi Industri dimulai pada akhir abad ke-18, di mana terjadinya peralihan dalam penggunaan tenaga kerja di Inggris yang sebelumnya menggunakan tenaga hewan dan manusia, yang kemudian digantikan oleh penggunaan mesin yang berbasis menufaktur.
sejarah industri 1.0
sejarah industri 1.0
Teknologi yang berkembang pada masa ini adalah mesin uap, mesin tenaga batubara dan mesin tenaga air.
Revolusi Industri menandai dimulainya era pertumbuhan pendapatan per kapita dan pertumbuhan ekonomi kapitalis.
Revolusi Industri dianggap sebagai peristiwa paling penting yang pernah terjadi dalam sejarah kemanusiaan sejak domestikasi hewan dan tumbuhan pada masa Neolitikum.

Industri 2.0

Pada revolusi industri kedua ini, pelaku industri mulai memanfaatkan sumber daya yang efisien, contohnya adalah penggunaan energi listrik menggantikan tenaga uap dan air di era sebelumnya.
sajarah Industri 2.0
Industri 2.0
sejarah Industri 2.0
Industri 2.0

Industri 3.0

Abad 21 dimana terjadi pekerkembangan pesat pada teknologi komputer, akses internet, konektivitas mobile, dan energi terbaharukan menandai terjadinya Revolusi Industri ke-3. Masa ini adalah masa di mana kecerdikan, inovasi dan kreativitas menjadi elemen daya saing yang sangat kuat. Pada perkembangan ini di bidang manufaktur ditandai dengan penerapan teknologi robotik.
sejarah industri 3.0
industri 3.0
industri 3.0
industri 3.0

Industri 4.0

Setelah melewati beberapa tahun di abad 21, para pelaku industri mencari cara untuk mempersingkat proses, meningkatkan produktivitas dan melipatgandakan profitabilitas. Dukungan teknologi otomasi dan aplikasi penunjang produktivitas memicu terjadinya pergesaeran pasar dan perilaku konsumen. Ketika berbelanja konsumen lebih memilih melakukannya melalui smartphone mereka daripada harua pergi ke Mall dan mengunjungi toko fashion.
contoh industri 4.0
contoh industri 4.0
Di masa ini seseorang bisa melihat dan mengatur alat-alat di rumahnya dari kantor, cafe, atau dari taman, contohnya adalah aplikasi Google Home
contoh kemajuan industri 4.0
contoh kemajuan industri 4.0
Di bidang manufaktur, proses kerja alat produksi sudah didukung dengan konektivitas dan bisa dipantau serta dikendalikan dari jauh
ilustrasi contoh kemajuan industri 4.0
ilustrasi contoh kemajuan industri 4.0
diagram industri 4.0
Kemajuan teknologi ini salah satu dampaknya adalah berkurangnya penggunaan sumber daya manusia dan digantikan dengan mesin serta kecedasan buatan (AI) karena lebih efisien.
kecerdasan ai pada industri 4.0
kecerdasan ai pada industri 4.0
kecerdasan ai pada industri 4.0
kecerdasan ai pada industri 4.0
Sudah siapkah kita dengan tantangan ini?
elinotes
elinotes hay namaku eli setiawan biasa dipanggil eli, saya adalah admin elinotes dari blog elinotes.com yang membahas artikel teknologi, blogger, software, hewan, aplikasi, dll. kunjungi profil google developer https://g.dev/elinotes dan silakan apabila membutuhkan jasa Content Placement elinotes review diblog ini bisa kirim email ke [email protected]

Posting Komentar untuk "pengertian industri 4.0 dan sejarah terbentuknya"